Pelatihan Bisnis Di Desa

Pelatihan bisnis di desa adalah salah satu sarana untuk mempersiapkan mereka menuju tingkatan pasar yang lebih tinggi.

Dalam hal ini tidak hanya pasar lokal tetapi pasar luar negri dan bahkan pasar internasional.

 

Masyarakat desa memang sudah banyak yang mampu mencapai pasar internasional dalam hal pemasaran, sehingga perlu dibekali tentang cara memahami kualitas, dan terkait persaingan pasar.

 

Pelatihan bisnis dilakukan agar masyarakat desa juga mumpuni dalam hal jual menjual.

 

Diharapkan dari pelatihan yang diselenggarakan, tidak hanya berpedoman pada hasil, tetapi juga berpedoman pada usaha yang dilakukan, jadi masyarakat desa dalam berbisnis mampu mempertahankan dan meningkatkan kualitas produknya.

 

Pertimbangan dalam Melakukan Pelatihan

Desa menyimpan banyak potensi yang perluditingkatkan, terutama dalam bidang ekonomi.

Alasan mengapa Anda baik sebagai anggota kemasyarakatan atau pemangku jabatan di desa perlu melakukan pelatihan bisnis adalah karena manfaat yang didapatkan.

Di masa orde jyang serba teknologi semakin maju ini, semua serba otomatisasi.

1.Cara Menjadi Pengusaha

Pelatihan bisnis yang dilaksanakan akan membahas tentang cara menjadi pengusaha, baik kesiapan mental maupun material.

 

Peserta akan ditumtut untuk paham bagaimana karakter pengusaha,Mulai dari bagaimana dia akan pantang menyerah, berfikir kreatif, dan kemampuan melihat pasar.

 

2. Cara Menemukan Ide Bisnis

Desa memiliki potensi yang besar, potensi besar berupa bahan mentah yang masih dapat diproses menjadi barang bermutu tinggi sebelum dapat dipasarkan.

 

Peserta diajak untuk peka dalam mencari ide bisnis yang memiliki peluang besar untuk dibesarkan.

 

3. Cara menganalisa Pasar

Peserta akan diberikan pelajaran tentang bagaimana menganalisa pasar dan diajak untuk dapat menentukan target pasar yang spesifik.

 

Setelah melakukannya dan memahami pasar dalam bisnis atau usaha yang dijalankan, maka peserta akan dapat meningkatkan peluang.

 

4. Cara Survey Pasar

Peserta akan diajak untuk dapat mengetahui bagaimana melakukan mencari pasar yang tepat,Menganalisa pasar dan mengerti apa yang terjadi pada pasar penting karena dapat menjalankan langkah dan kebijakan usaha.

 

Pelatihan bisnis untuk masyarakat desa kedepannya akan mengajak mereka untuk belajar menganalisa dan mensurvey pasar baik dari narasumber atau usahawan lain.

 

5. Cara Menyusun Model Bisnis

Masyarakat akan langsung praktik mengaplikasikan apa yang dipelajari dalam sebuah model bisbis, Model bisnis nanti terkait bagaimana bisnis mereka nantinya akan maju.

 

Bentuk Pelatihan BUMDES  dari GoUKM Training Center

Bentuk untuk pelatihan memaajukan suatu kewirausahaan Badan Usaha Milik Desa berupa program pelatihan dan program pemberdayaan.

Kedua program memiliki fokus kegiatan yang akan diberikan saat pelatihan Mengembangkan usaha di desa dengan masyarakat.

A.   Program Pelatihan Bumdes dalam Pengembangan Kewirausahaan

Dalam sistem pelatihan ini GoUKM akan mengedukasi mengenai kewirausahaan dengan kategori hard skill dan soft skill.

Kategori Program Hard Skill

Kategori program hard skill akan fokus untuk mengasah keterampilan dan kemampuan dalam        menciptakan sebuah produk. produk bisa berupa kuliner atau non-kuliner, Pelatihan kuliner di GoUKM   Training Center meliputi :

Pelatihan Bumdes Bidang Kuliner

·         Pelatihan memproduksi Bakso

·         Pelatihan membuat Kue Basah

·         Pelatihan mengolah frozen Food

·         Pelatihan membuat makanan ringan

Setelahnya Pelatihan Bidang Non Kuliner

Kategori Program Soft Skill

Program Soft Skill dikasih setelah memahami cara untuk memiliki keterampilan dan mampu menjadi peluang usaha, Program pelatihan soft skill akan mendukung untuk memulai membuka usaha baru.

Program pelatihan soft skill GoUKM Training Center meliputi :

·         Materi Permodalan

·         Materi Pemasaran Online

·         Materi Untuk Perijinan Usaha

(Dan ada lebih dari 30 program Soft skill dan hardskill)

Baca Juga: Pelatihan Bisnis Di Desa

 

 

 

 

 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Membangun Desa Menjadi Maju Wisata

Potensi Usaha Bumdes Adalah